Pendidikan Karakter Sejak Dini: Mengenalkan 4 Kata Ajaib (Maaf, tolong, terimakasih, permisi) di KB IT – TK IT Cahaya Amanah Sukoharjo
DOI:
https://doi.org/10.61722/japm.v3i2.3944Keywords:
Early childhood education; character building; 4 magic words; Early childhoodAbstract
Pendidikan karakter merupakan aspek penting dalam perkembangan anak sejak usia dini. Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan penggunaan "4 kata ajaib" (Maaf, Tolong, Terima Kasih, Permisi) dalam pembelajaran di KB IT – TK IT Cahaya Amanah Sukoharjo. Metode yang digunakan adalah pendekatan partisipatif dengan melibatkan anak-anak dalam kegiatan interaktif, termasuk menonton video dan menyanyi, yang menghasilkan peningkatan pemahaman dan penerapan kata-kata tersebut di kalangan 30 anak, serta mendukung pembentukan etika sosial mereka.
References
Fitri, Agus Zaenul. “Pendidikan Karakter Berbasis Nilai Dan Etika Di Sekolah.” Yogyakarta: Ar-Ruzz Media, 2012.
Jafar, E S, A Z Afiva, A Y F Nadhirah, and ... “Implementasi Psikoedukasi Empat Kata Ajaib Untuk Meningkatkan Etika Sosial Siswa Kelas 1 Sekolah Dasar Pertiwi Makassar.” BULLET: Jurnal … 3, no. 03 (2024): 314–20.
Kurniawati, Devi Ayu, and Lira Erwinda. “Revitalisasi Pendidikan Karakter: Multimedia Interaktif Berbasis Articulate Storyline Sebagai Solusi Modern.” Jurnal EDUCATIO: Jurnal Pendidikan Indonesia 9, no. 2 (2023): 965. https://doi.org/10.29210/1202323308.
Permisi, D A N, Dalam Pembentukan, Karakter Anak, Usia Tahun, D I Kober, and Sartika Asih. “Al-Urwatul Wutsqo : Jurnal Ilmu Keislaman Dan Pendidikan” 5 (2024): 81–88.
Said, Alfan, Uput Purwaningrum, Meydina Hikmah Tuzzahro, and Sofa Muthohar. “Implementasi Pembentukan Karakter Anak Melalui Lagu ‘4 Kata Ajaib.’” Gifted: Journal of Early Childhood Education 2, no. 1 (2024): 6–9. https://doi.org/10.37985/spbrn750.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 JURNAL AKADEMIK PENGABDIAN MASYARAKAT

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.