KONSTITUSI DAN KEBEBASAN BERPENDAPAT DI INDONESIA: ANALISIS KETERBATASAN DAN PERLINDUNGAN

Kebebasan Perpendapat di Indonesia

Authors

  • Sri Oktaviani Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka

DOI:

https://doi.org/10.61722/jiem.v2i7.1864

Keywords:

Konstitusi

Abstract

Artikel ini mengkaji konsep dan implementasi kebebasan berpendapat di Indonesia dengan mempertimbangkan kerangka hukum yang mengaturnya, tantangan dalam implementasi, dan dampaknya terhadap demokrasi dan hak asasi manusia. Artikel ini menggunakan metode analisis teks dan literatur untuk mengeksplorasi berbagai perspektif dan pendekatan yang ada dalam kajian akademik tentang topik ini. Hasilnya menunjukkan bahwa kebebasan berpendapat adalah hak asasi manusia yang diakui secara universal, tetapi implementasinya di Indonesia masih menghadapi tantangan, termasuk pembatasan yang tidak sesuai dengan standar hukum dan intimidasi terhadap aktivis dan jurnalis. Perbandingan antara teori dan praktik menunjukkan adanya kesenjangan yang signifikan dalam perlindungan hak tersebut. Artikel ini juga menyoroti beberapa tindakan perbaikan yang dapat diambil, termasuk reformasi hukum, peningkatan kesadaran masyarakat, dan penguatan institusi hukum. Implikasi bagi masyarakat mencakup dampak terhadap partisipasi politik, kebebasan berekspresi, dan inovasi. Dengan mempertimbangkan berbagai faktor ini, pemerintah dan lembaga terkait diharapkan dapat membuat kebijakan yang memperkuat perlindungan kebebasan berpendapat dan memajukan demokrasi di Indonesia.

References

Arsyah, N. A., & Faradila, D. M. (2023). Ambivalensi Hak Kebebasan Berpendapat Dalam Konstelasi Hukum Modern di Indonesia. In Realism: Law Review (Vol. 1).

Kusuma, E., Wahyu, S., Yuniani, T., Zaenatin, F., Gilang, P., Prio Agus Santoso, A., & Aisyiyah Surakarta, U. (n.d.). Kebebasan Berpendapat dan Kaitannya Dengan Hak Asasi Manusia (HAM) Article Info ABSTRAK (Vol. 01, Issue 03).

Megahputra Warong, K., Waha, C. J. J., & Tangkere, C. (2020). KAJIAN HUKUM HAK ASASI MANUSIA TERHADAP KEBEBASAN BERPENDAPAT OLEH ORGANISASI KEMASYARAKATAN DI MEDIA SOSIAL 1 Oleh. In Lex Administratum: Vol. VIII (Issue 5). www.kebebasaninformasi.org/en/2013/12/03/diskusi

Nasution, L. (2020). Hak Kebebasan Berpendapat dan Berekspresi dalam Ruang Publik di Era Digital. ’ADALAH, 4(3). https://doi.org/10.15408/adalah.v4i3.16200

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KEBEBASAN BERPENDAPAT MELALUI MEDIA INTERNET DALAM PERSPEKTIF UNDANG-UNDANG. (n.d.).

Riski, N. (2023). PENTINGNYA PERLINDUNGAN HAK ASASI MANUSIA DALAM SISTEM HUKUM KENEGARAAN. Mandalika Law Journal, 1(1), 1–8. https://doi.org/10.59613/mlj.v1i1.1542

Wahyuni, R., & Sharfina Desiandri, Y. (2024). Hak Asasi Manusia (HAM) Pada Kebebasan Berpendapat/Bereksperesi dalam Negara Demokrasi di Indonesia. Jurnal Sains Dan Teknologi, 5(3), 961–966. https://doi.org/10.55338/saintek.v5i3.2422

Bahram, M. (2023). TANTANGAN HUKUM DAN ETIKA (REKAYASA SOSIAL TERHADAP KEBEBASAN BERPENDAPAT DI DUNIA DIGITAL). In Jurnal Riset Ilmiah (Vol. 2, Issue 12).

D., Muhammad Reza Zulfikar, Ms., Eka Ari Endrawati, M., & Retno Sari Dewi, M. (n.d.). TANTANGAN DALAM MENJAGA KEBEBASAN BERPENDAPAT DI ERA DIGITAL. www.penerbitlitnus.co.id

Sadiawati, D., Dalila Alamsyah, F., Gita Safira Zaini, N., Hanifah Dewani, C., Rafli Dwinovaldi, S., & Athalla Kurniawan, Z. (2024). Polemik UU ITE, Kontroversi Pelaksanaan Dan Pembatasan Kebebasan Pendapat Menciptakan Ketidakstabilan Paham Demokrasi Di Indonesia (Vol. 06, Issue 1). https://journalpedia.com/1/index.php/jhm

Teguh, P. P. (2021). PENERAPAN KEBIJAKAN PENEGAKAN HUKUM TERHADAP KASUS-KASUS HUKUM TERKAIT PEMBERITAAN PERS DI INDONESIA. Ilmu Dan Budaya, 42(1).

Asbari, M., Yani, A., Wardoyo, S., Sitanggang, T. W., Iswara, K., Sukmawati, Santoso, G., Lafendry,

F., Irhamni, & Rusadi, B. E. (2023). Urgensi Inovasi di Era Informasi : Analisis Kepemimpinan

Dinamis, Iklim Etis, dan Inovasi Guru. Jurnal Pendidikan Transformatif (Jupetra), 02(01), 128–

Erofonia, A. surya, Santoso, G., & Nomi, S. (2021). Studi Penggunaan Game Online Free Fire Pada

Emosi Siswa Kelas 5 Di Sdn 2 Braja Harjosari. Jurnal PGSD STKIP PGRI BANJARMASIN, 3(1),

–13. https://doi.org/10.33654/pgsd

Faznur, L. S., Santoso, G., & Hidayati, N. (2020). Pemanfaatan Rempah-Rempah pada Era New

Normal untuk Meningkatkan Imunitas Kekebalah Tubuh di Lingkungan Warujaya.

Imawati, S., Meliyana, D., Yusuf, N., & Santoso, G. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Flipped

Classroom Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa Kelas IV Sekolah Dasar.

Jurnal Penelitian & Artikel Pendidikan, 14(02), 111–120.

Kurniawan, A., Daeli, S. I., Asbari, M., & Santoso, G. (2023). Krisis Moral Remaja di Era Digital.

Literaksi: Jurnal Manajemen Pendidikan, 01(02), 21–25.

https://literaksi.org/index.php/jmp/article/view/9/11

Kusumawardani, S., Diyanti, R., & Santoso, G. (2020). Peningkatan Kemampuan Memahami Isi

Bacaan dengan Model Pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition ( CIRC )

pada Siswa Kelas VB di SDN Pondok Pinang 10. Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ, 1(23),

–151.

Kusumawardani, S., Santoso, G., Masrurotun, I., Dasar, G. S., Pendidikan, F. I., Muhammadiyah, U.,

Timur, C., Selatan, K. J., Ibu, K., & Jakarta, K. (2020). Peningkatan Keterampilan Menulis

Deskripsi Dengan Metode Image Streaming Siswa Kelas Iii Sdn Pondok Pinang 10.

Jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaslit, 1(1), 2–8.

Martini, E., Kusnadi, E., Darkam, D., & Santoso, G. (2019). Competency Based Citizenship 21st

Century Technology in Indonesia. International Journal of Recent Technology and Engineering,

(1C2), 759–763. https://doi.org/10.35940/ijrte.b1483.0882s819

Murod, M., & Santoso, G. (2023). Towards an Equitable Sharia Economic System in the City of

Tasikmalaya : The Role of Sharia Regional Regulations and Islamic Relations. Baskara : Journal

of Business and Entrepreneurship, 5(2), 244–259.

Santoso, G. (2014). Model Of Development Of Curriculum Content Of Civic Education (1975-2013)

In Indonesia Century 21st. Colocium, 20(1), 160–180.

Santoso, G. (2019). Philosophical curriculum of civic education in 1975-2013 in indonesia 1). Prosiding

Seminas FIP UMJ, 2(24), 236–249.

Santoso, G. (2020a). THE STRUCTURE DEVELOPMENT MODEL OF PANCASILA EDUCATION

( PE ) AND CIVIC EDUCATION ( CE ) AT 21 CENTURY 4 . 0 ERA IN INDONESIAN

Abstract : Kaywords : Proceedings of the 2nd African International Conference on Industrial

Engineering and Operations Management Harare, i(i), 175–210.

Santoso, G. (2020b). The structure development model of pancasila education (Pe) and civic education

(ce) at 21 century 4.0 era in indonesian. Proceedings of the International Conference on Industrial Engineering and Operations Management, 59, 1046–1054.

Downloads

Published

2024-06-29