IMPLEMENTASI MEDIA LABIRIN TEKA TEKI SILANG UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI BELAJAR SISWA FASE C SEKOLAH DASAR
DOI:
https://doi.org/10.61722/jmia.v1i5.1971Keywords:
Implementasi; Media Labirin Teka Teki Silang; Partisiasi BelajarAbstract
Kurangnya partisipasi siswa dalam ruang pembelajaran merupakan urgensi kita bersama dalam mengatasi fenomena tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh implemantasi media pembelajaran labirin teka teki silang terhadap hasil belajar siswa fase C SDN Pakandangan Sangrah. Motode penelitian yang kami gunakan adalah kualitatif deskriptif. Populasi pada penelitian ini siswa kelas V SDN Pakandangan Sangrah yang berjumlah 11 orang. Instrumen pengumpulan data yaitu dengan penelitian lapangan. Hasil penelitian ini menunjukan perubahan yang signifikan dan menunjol dari sebelum dan sesudah menggunakan media pembelajaran yang kami terapkan. Jika dipersentasekan maka tingkat partisipasi meningkat dari 40 % menjadi 95 %. Hasil penelitian ini menunjukan media labirin teka teki silang berdampak positif terhadap pendidik maupun dalam pembelajaran peserta didik. Dapat disimpulkan ada pengaruh yang signifikan dari implementasi media pembelajaran labirin teka teki silang pada fase C SDN Pakandangan Sangrah.
References
Aini, K., AR, M. M., Hodairiyah, H., Arifa, S., & Astutik, C. (2023). INOVASI PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA MELALUI PELATIHAN PENGEMBANGAN E-COMIC BAGI GURU SDN KEBUNAGUNG II SUMENEP. Jurnal Abdimas Bina Bangsa, 4(2), 1622-1635.
Aini, K., AR, M. M., & Ridwan, M. (2024). Growing Numeral Literacy Skills through Science, Technology, Engineering, Arts, Mathematics Based on Local Wisdom. MIMBAR PGSD Undiksha, 12(1).
AR, M. M., Asmoni, A., & Aini, K. (2024). The Relationship of the 5th Batch Campus Teaching Program to Literacy and Numeracy Skills in Elementary Schools. AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan, 16(2).
Ar, M. M., & Aini, K. (2023). The Implementation of Ecoliteracy as a Learning Resource to Improve Environmental Care Attitudes in Elementary Schools. In Elementary School Forum (Mimbar Sekolah Dasar) (Vol. 10, No. 1, pp. 122-134). Indonesia University of Education. Jl. Mayor Abdurachman No. 211, Sumedang, Jawa Barat, 45322, Indonesia. Web site: https://ejournal. upi. edu/index. php/mimbar/index.
AR, M. M. (2017). Implementasi pendidikan multikurtural melalui pendekatan nilai luhur budaya dan pancasila untuk membangun karakter mahasiswa dalam meghadapi arus globalisasi. Jurnal Teori Dan Praksis Pembelajaran IPS, 1(2), 89-101.
AR, M. M., & Asmoni, A. (2023, December). IDENTIFIKASI POLA ASUH ORANG TUA PERANTAU KE-JAKARTA DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PENDIDIKAN ANAK SEKOLAH DASAR (STUDI SDN KALIANGET BARAT V SUMENEP MADURA). In PROSIDING SNAPMA (Seminar Nasional Hasil Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat LPPM UNIPMA) (Vol. 1, pp. 111-119).
Armadi, A., AR, M. M., & Aini, K. (2022). Training and Coaching Strengthening Character Education Based On School Culture InThe Upper Class Of Madrasah Ibtidaiyah Nurul Islam Tamidung Batang-Batang. Mattawang: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 144-151.
Arsyad, Azhar. 2002. Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Asmoni, A., & Hodairiyah, H. (2022, November). IMPROVING TEACHER ABILITY IN CLASSROOM MANAGEMENT POST COVID-19 PANDEMIC AT INTEGRATED ISLAMIC ELEMENTARY SCHOOL, PANGARANGAN SUMENEP. In Proceeding International Conference on Digital Education and Social Science (Vol. 1, No. 1, pp. 1-6).
Asmoni, A., & Kuswandi, I. (2021). College Survive Strategy Through Risk Management. Praniti Wiranegara (Journal on Research Innovation and Development in Higher Education), 1(1), 01-09.
Asmoni, A. (2019). KAPITALISME, PROFESIONALISME DOSEN, DAN PERAN PEMERINTAH PADA PENDIDIKAN TINGGI. Reflektika, 14(2), 103-126.
Astuti, Y. P. (2023). The Effect of the Cooperative Model With the Assistance of LKS on Class III Students' Learning at SDN Bumianyar II. Widyagogik: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar, 10(2), 399-414.
Astuti, Y. P., & Armadi, A. (2024). MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERKOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN INTRAPERSONAL MELALUI PROGRAM ESKUL PUBLIC SPEAKING DI SDIT AL-WATHONIYAH. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9(2), 6590-6602.
Astuti, Y. P., & Jamilah, J. (2024). Penerapan Model Cooperative Learning dengan Teknik Two Stay Two Stray dalam Pembelajaran Ipas di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(3), 8-8.
Astuti, Y. P., & AR, M. M. (2023). Implementation of the Campus Teaching Program Batch 3 in Building Scientific Literacy in Elementary Schools. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 9(7), 5140-5149.
CHOLI, A. (2023). Buku Ajar Problematika Bimbingan dan Konseling.
Damayanti, N. P. U. I., AR, M. M., & Aini, K. (2024). KETERKAITAN PEMBELAJARAN RAGAM GEOGRAFIS DAERAH DENGAN DIAGRAM VENN DAN BILANGAN BULAT. Cendikia: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran, 2(2), 102-109.
Hardiansyah, F., AR, M. M., Hidayatillah, Y., & Astutik, C. (2023). UTILIZATION OF ECO-LITERACY IN SCIENCE LEARNING AS A TEACHING MEDIA IN ELEMENTARY SCHOOLS. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(3), 1384-1396.
Hardiansyah, F., & AR, M. M. (2022). Pelatihan Membuat dan Menggunakan Alat Peraga Game Eleven Pieces Multiplication (GEPION) untuk Memudahkan Menghitung Perkalian pada Guru di Sekolah Dasar. To Maega: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(2), 162-174.
Hardiansyah, F., Armadi, A., AR, M. M., & Wardi, M. (2024). Analysis of Field Dependent and Field Independent Cognitive Styles in Solving Science Problems in Elementary Schools. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 10(3), 1159-1166.
Hasibuan, J.J dan Moedijono, Proses Belajar mengajar. Bandung, Remaja Rosdakarya, 2012.
Hidayatillah, Y., AR, M. M., Astuti, Y. P., & Kumala, R. S. D. (2023). Pemberdayaan Masyarakat dalam Pencegahan Stunting Desa Aenganyar Kecamatan Giligenting Kabupaten Sumenep. Jurnal Gembira: Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(05), 1195-1201.
Hidayatillah, Y., Wahdian, A., & Misbahudholam, M. (2022). Peran Sekolah melalui Kegiatan Pembiasaan Terintegrasi Pembelajaran IPS untuk Membangun Karakter Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Educatio Fkip Unma, 8(4), 1422-1433.
Jamilah, J., AR, M. M., Ridwan, M., Armadi, A., & Aini, K. (2023). Pendampingan Pembelajaran RBUS (Rumah Belajar Ustadzah Sundari) untuk Siswa Sekolah Dasar Sebagai Solusi Pembelajaran di Era Pandemi. Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(1), 104-113.
Jamilah, J., Sukitman, T., & Fauzi, M. (2021). Opportunities and challenges of digital learning media during the covid-19 pandemic in primary school. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 11(2).
Mukhlisi, Tirakat, Kebijakan Penddikan ; Mengurangi Topologi Politisi, Bhapak, Bhabuk, Guru Rato, Yohyakarta, CV. Sulur Pustaka. 2020.
Nurhadi, A., Idris, H., & Asmoni, A. (2021). Kepemimpinan Kepala Madrasah Dalam Membudayakan Akhlaqul Karimah Siswa di Madrasan Aliyah Negeri Sampang. re-JIEM (Research Journal of Islamic Education Management), 4(1), 60-71.
Ridwan, M., AR, M. M., Budiyono, F., & Sukitman, T. (2023). Improve The Numeracy Skills of Fifth-Grade Students Through Self-Efficacy in Elementary Schools. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 7(3), 526-535.
Sama, S., Bahri, S., & AR, M. M. (2022). Realizing creative innovative education through increasing digitalization skills in learning with canva media in the era of smart society 5.0. Mattawang: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 70-81.
Sukitman, T., Hardiansyah, F., & AR, M. M. (2023). PENGUATAN NILAI PROFIL PELAJAR PANCASILA DALAM KURIKULUM MERDEKA DI SEKOLAH DASAR. Karaton: Jurnal Pembangunan Sumenep, 3(1).
Tafonao, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2), 103–114.
Zainuddin, Z. (2021, December). Kepatuhan Pesantren terhadap Program Vaksinasi Nasional di Era New Nomal. In ICONIS: International Conference on Islamic Studies (Vol. 5, pp. 17-26).
Zainuddin, Z., AR, M. M., Hidayat, F., & Fadhilah, A. (2021). Penguatan komunikasi orang tua dan guru terhadap perkembangan belajar siswa sekolah dasar. Prosiding SNAPP, 119-122.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.