Analisis Keamanan Rekam Medis Elektronik pada Telemedicine Menggunakan Blockchain dan Smart Contract
DOI:
https://doi.org/10.61722/jmia.v2i5.6690Keywords:
Blockchain, Smart Contract, TelemedicineAbstract
Kemajuan teknologi pada era digital telah membawa dampak besar bagi sektor kesehatan, terutama melalui implementasi telemedicine yang melibatkan penyimpanan data sensitif pasien dan menghadapi tantangan dalam aspek keamanan, etika, serta kepatuhan terhadap regulasi hukum. Penelitian ini bertujuan memberikan kontribusi teoretis berupa pengembangan kerangka konseptual keamanan data kesehatan berbasis blockchain dan smart contract, sekaligus kontribusi praktis bagi penyedia layanan kesehatan dalam menciptakan sistem telemedicine yang lebih aman, transparan, serta sejalan dengan prinsip etika dan peraturan yang berlaku. Metode yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif dengan pengumpulan informasi dari berbagai jurnal ilmiah dan sumber relevan. Penerapan sistem keamanan rekam medis elektronik berbasis blockchain dan smart contract dinilai mampu menghadirkan keunggulan berupa pertukaran data yang aman dan terkontrol dari jarak jauh, serta memberikan hak kendali akses yang lebih besar kepada pasien.
References
Ahmad, R. W., Salah, K., Jayaraman, R., Yaqoob, I., Ellahham, S., & Omar, M. (2021). The role of blockchain technology in telehealth and telemedicine. International journal of medical informatics, 148, 104399.
Alenoghena, C. O., Ohize, H. O., Adejo, A. O., Onumanyi, A. J., Ohihoin, E. E., Balarabe, A. I., … Alenoghena, B. (2023). Telemedicine: a survey of telecommunication technologies, developments, and challenges. Journal of Sensor and Actuator Networks, 12(2), 20.
Budiyanto, A. E. (2023). Analisis yuridis penggunaan smart contract dalam perspektif asas kebebasan berkontrak. Journal Sains Student Research, 1(1), 815–827.
Damayanti, P. S., Adiputra, I. M. S., & Pradnyantara, I. G. A. N. P. (2025). Tantangan penerapan Rekam Medis Elektronik (RME) berdasarkan regulasi Permenkes No. 24 Tahun 2022. Health Sciences and Pharmacy Journal, 9(1), 47–55.
Dhiya, D. W. R. (2024). PERAN TEKNOLOGI BLOCKCHAIN UNTUK MENINGKATKAN TRANSPARANSI DAN KEAMANAN PADA PEMUNGUTAN SUARA ELEKTRONIK.
Ezeamii, V. C., Okobi, O. E., Wambai-Sani, H., Perera, G. S., Zaynieva, S., Okonkwo, C. C., … Obiefuna, N. G. (2024). Revolutionizing healthcare: how telemedicine is improving patient outcomes and expanding access to care. Cureus, 16(7).
Ftouni, R., AlJardali, B., Hamdanieh, M., Ftouni, L., & Salem, N. (2022). Challenges of telemedicine during the COVID-19 pandemic: a systematic review. BMC medical informatics and decision making, 22(1), 207.
Haleem, A., Javaid, M., Singh, R. P., & Suman, R. (2021). Telemedicine for healthcare: Capabilities, features, barriers, and applications. Sensors international, 2, 100117.
Hambali, I. P., Sabrina, S. S., Fawwaz, M. Z., & Alia, H. (2025). Studi Literatur Implementasi Blockchain dalam Meningkatkan Keamanan Rekam Medis Elektronik pada Infrastruktur Cloud.
Kim, M. K., Rouphael, C., McMichael, J., Welch, N., & Dasarathy, S. (2023). Challenges in and opportunities for electronic health record-based data analysis and interpretation. Gut and liver, 18(2), 201.
Lederman, R., Brainin, E., & Ben-Assuli, O. (2024). The Electronic Medical Record—A New Look at the Challenges and Opportunities. Future Internet, Vol. 16, hlm. 74. MDPI.
Lim, W., Angkasa, S., & Wibowo, A. D. P. (2024). Smart contracts: Validitas hukum dan tantangan di masa depan Indonesia. Jurnal Kewarganegaraan, 8(1), 829–838.
Miake-Lye, I. M., Cogan, A. M., Mak, S., Brunner, J., Rinne, S., Brayton, C. E., … Weiner, M. (2023). Transitioning from one electronic health record to another: a systematic review. Journal of General Internal Medicine, 38(Suppl 4), 956–964.
Purnomo, B. H., Rismayadi, D. A., & Thoriq, M. R. F. (2024). Adopsi Blockchain sebagai Solusi Keamanan dan Transparansi Transaksi Digital di Industri Fintech. Jurnal Minfo Polgan, 13(2), 2486–2492.
PuskoMedia Indonesia. (2025). Mengenal Smart Contract: Konsep Dasar di Balik Teknologi Blockchain. Diambil dari https://puskomedia.id/blog/mengenal-smart-contract-konsep-dasar-di-balik-teknologi-blockchain/
Putra, G. (2025). PERAN TEKNOLOGI BLOCKCHAIN UNTUK MENINGKATKAN KEAMANAN DAN PRIVASI DATA MEDIS DI SEKTOR KESEHATAN.
Putri, A. T. D. (2023). Challenges in implementing electronic medical record in Indonesia healthcare facilities. Jurnal Medika Hutama, 4(3), 3427–3431.
Rahmasari, E. S., & Ardianto, A. F. (2024). Meningkatkan Keamanan Data Rekam Medis Puskesmas Gajahan Melalui Teknologi Blockchain dengan Impelementasi Penggunaan Metode Smart Contract dan Algoritma Konsesus Proof-of-Work. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Bisnis, 449–455.
Raimundo, R., & Rosário, A. (2021). Blockchain system in the higher education. European Journal of Investigation in Health, Psychology and Education, 11(1), 276–293.
Rodeck, D., & Curry, B. (2022). What is blockchain. Forbes.
Shen, Y., Yu, J., Zhou, J., & Hu, G. (2025). Twenty-five years of evolution and hurdles in electronic health records and interoperability in medical research: comprehensive review. Journal of Medical Internet Research, 27, e59024.
Solimini, R., Busardò, F. P., Gibelli, F., Sirignano, A., & Ricci, G. (2021). Ethical and Legal Challenges of Telemedicine in the Era of the COVID-19 Pandemic. Medicina, 57(12), 1314.
Suryawijaya, T. W. E. (2023). Memperkuat Keamanan Data melalui Teknologi Blockchain: Mengeksplorasi Implementasi Sukses dalam Transformasi Digital di Indonesia. Jurnal Studi Kebijakan Publik, 2(1), 55–68.
Utomo, T. P. (2021). Implementasi teknologi blockchain di perpustakaan: Peluang, tantangan dan hambatan. Buletin Perpustakaan, 4(2), 173–200.
Wikarsa, L., Suwanto, T., & Lengkey, C. (2022). Implementasi Algoritma Konsensus Proof-of-Work dalam Blockchain terhadap Rekam Medis. Jurnal Pekommas, 7(1), 41–52.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 JURNAL MULTIDISIPLIN ILMU AKADEMIK

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.