EFEKTIVITAS INOVASI DALAM PENINGKATAN KINERJA PEGAWAI ASN: STUDI LITERATUR PADA PEMERINTAHAN KABUPATEN BOJONEGORO

Authors

  • Mohammad Aris Hidayatulloh Program Studi Magister Manajemen, Pascasarjana, Universitas Wijaya Putra
  • Danu Tri Widodo Program Studi Magister Manajemen, Pascasarjana, Universitas Wijaya Putra
  • Suliswanto Suliswanto Program Studi Magister Manajemen, Pascasarjana, Universitas Wijaya Putra
  • Rahman Wahyudianto Program Studi Magister Manajemen, Pascasarjana, Universitas Wijaya Putra
  • Mei Indrawati Program Studi Magister Manajemen, Pascasarjana, Universitas Wijaya Putra
  • Rena Febrita Sarie Program Studi Magister Manajemen, Pascasarjana, Universitas Wijaya Putra

DOI:

https://doi.org/10.61722/jrme.v2i3.4373

Keywords:

inovasi; kinerja pegawai; manajemen SDM; pemerintahan daerah; pelayanan publik

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh inovasi terhadap kinerja pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) di pemerintah daerah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan analisis data sekunder dari berbagai studi terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa inovasi, baik dalam kebijakan maupun program kerja, berpengaruh positif terhadap peningkatan kinerja pegawai ASN. Faktor-faktor seperti kompetensi digital, motivasi kerja, dan dukungan lingkungan kerja turut memperkuat dampak positif inovasi terhadap produktivitas dan kualitas pelayanan publik. Penelitian ini memberikan bukti penting tentang pentingnya inovasi dalam meningkatkan kinerja ASN dan memberikan dasar untuk kebijakan yang lebih efektif dalam manajemen SDM di pemerintahan

References

Aagaard, A. (2021). Public sector innovation and digital transformation: A literature review. Journal of Public Administration Research and Theory, 31(2), 287-305.

Ersandy, D., & Agustina, I. F. (2021). Pengaruh inovasi terhadap kinerja aparatur sipil negara pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (The effect of innovation on the performance of state civil apparatus at the Education and Culture Office). Indonesian Journal of Cultural and Community Development, 10(2021).

Frinaldi, A., Zulfia, H., & Endrawan, G. (2023). Implementasi kebijakan inovasi daerah dalam peningkatan kinerja organisasi pada Pemerintah Kota Padang. Kebijakan: Jurnal Ilmu Administrasi, 14(2), Juni, 23-45.

Hasibuan, M. S. P. (2021). Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Hutasoit, A. W., Satriawan, B., Khaddafi, M., & Friadi, J. (2025). Pengaruh inovasi, kompetensi digital, lingkungan, dan motivasi terhadap kinerja pegawai PU (The influence of innovation, digital competence, environment, and motivation on PU employee performance). Studi Ilmu Manajemen dan Organisasi (SIMO), 6(1), 145-157.

Kristanti, R., Lestari, H., & Rostyaningsih, D. (2023). Pengaruh inovasi si-imut dan kinerja aparatur terhadap kualitas pelayanan publik pada DPMPTSP Kota Semarang. Journal of Public Policy and Management Review, 12(3), 45-60.

Mangkunegara, A. A. A. (2020). Manajemen sumber daya manusia perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mardiah, U., & Simatupang, P. (2020). Pengaruh peran dan inovasi terhadap kinerja karyawan di PTPN IV Unit Kebun Marihat. Manajemen: Jurnal Ekonomi USI, 2(2), 124-138.

Musliadi, & Elfindri. (2020). Pengaruh gaya kepemimpinan, profesionalisme dan inovasi terhadap kinerja pegawai di Kecamatan Payakumbuh Timur. Jurnal Bonanza: Manajemen dan Bisnis, 1(2), 127-136.

Pinem, M. N. (2022). Pengaruh prestasi dan inovasi terhadap kinerja karyawan di PT. Distrindo Bintang Agung. JURNAL PRICE: Ekonomi dan Akuntansi, 1(1), 12-19.

Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2019). Organizational behavior (18th ed.). Boston: Pearson Education.

Siagian, S. P. (2021). Manajemen sumber daya manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Sutrisno, E. (2021). Manajemen sumber daya manusia (5th ed.). Jakarta: Kencana.

Tjiptono, F. (2020). Strategi pemasaran: Pengantar (3rd ed.). Yogyakarta: Andi.

Tyas, I. W. (2020). Pengaruh kualitas sumber daya aparatur dan inovasi program kerja terhadap kinerja pegawai pada bagian hukum Kabupaten Blitar. Otonomi, 20(1), 73-85.

Zulfia, H., & Frinaldi, A. (2023). Urgensi penerapan budaya inovasi bagi ASN dalam meningkatkan kinerja organisasi publik dalam mewujudkan reformasi birokrasi. JIPAGS (Journal of Indonesian Public Administration and Governance Studies), 7(1), 45-58.

Downloads

Published

2025-04-25

Issue

Section

Articles